Yuk kenali DNA salmon yang bisa bantu wajah auto cerah dan glowing

Tren kecantikan yang berasal dari DNA salmon, semakin marak digemari oleh masyarakat Indonesia karena memiliki manfaat yang segudang.

Banyak masyarakat yang mengeluhkan masalah kulit wajah mereka yang kusam, banyak bekas jerawat, serta kulit kendur. Salah satu kandungan yang dapat memperbaiki masalah kulit tersebut yaitu DNA salmon.  Manfaat utama yang bisa didapatkan dari DNA salmon yaitu dapat membantu untuk mencerahkan serta mengencangkan kulit. Kandungan yang dimiliki pada DNA salmon dapat membantu untuk meremajakan struktur kulit serta meningkatkan kelembapan pada kulit.

DNA salmon juga bisa didapatkan dengan mudah melalui beberapa treatment serta produk berikut.

  1. Skin Booster

Skin booster merupakan vitamin yang dimasukan kedalam kulit melalui metode micro injeksi, cairan yang dimasukan yaitu bisa berupa Hyaluronic Acid (HA) atau DNA salmon. Treatment ini dapat meningkatkan elastisitas kulit, sebagai anti aging, serta mencerahkan kulit.

  1. Lavijue Serum

Serum mengandung formula dengan konsentrasi bahan aktif tinggi yang dapat membantu untuk mencerahkan serta memudarkan spot hitam pada kulit. Lavijue serum mengandung bahan-bahan aktif seperti DNA salmon, Tranexamic Acid, Glutathione, dan Niacinamide yang tentu nya baik untuk mencerahkan kulit.

  

  1. DNA Salmon Whitening Sheet Mask

Penggunaan masker juga diperlukan dalam perawatan kulit wajah. Salah satu masker wajah yang mengandung bahan aktif DNA salmon, Tranexamic Acid, dan Glutation yaitu DNA salmon Whitening Sheet Mask yang tentu nya membantu mencerahkan wajah serta membuat kulit glowing.

Itulah beberapa manfaat serta produk dan treatment yang bisa kamu lakukan agar mendapatkan manfaat dari kandungan DNA salmon. Penting juga untuk selalu mengkosultasikan wajah kamu kepada dokter kecantikan yang berpengalaman agar kulit anda mendapatkan penanganan yang tepat.  Semoga bermanfaat.